my map

https://www.google.co.id/maps/@-7.5532988,110.7662994,189m/data=!3m1!1e3!4m2!5m1!1b1?hl=id

Friday, September 26, 2008

Sebuah E-Mail dari Adik

Subuh ini membuka surat-surat e-mail, ternyata banyak surat dan salah satunya dari adik. hasil forward dari banyak alamat.... terus saya merasa ini layak untuk kita renungkan bersama... saya ingin berbagi e-mail itu di sini




SEMENIT SAJA

Betapa besarnya nilai uang kertas senilai Rp.100.000,- apabila dibawa ke
masjid
untuk disumbangkan; tetapi betapa kecilnya kalau dibawa ke Mall untuk
dibelanjakan!

Betapa lamanya melayani Allah SWT selama lima belas menit namun
betapa singkatnya kalau kita melihat film.

Betapa sulitnya untuk mencari kata-kata ketika berdoa (spontan) namun
betapa mudahnya kalau mengobrol atau bergosip dengan pacar / teman
tanpa harus berpikir panjang-panjang.

Betapa asyiknya a pabila pertandingan bola diperpanjang waktunya ekstra
namun
Kita mengeluh ketika khotbah di masjid lebih lama sedikit daripada biasa.

Betapa sulitnya untuk membaca satu lembar Al-qur'an tapi
betapa mudahnya membaca 100 halaman dari novel yang laris.

Betapa getolnya orang untuk duduk di depan dalam pertandingan atau konser
namun
Lebih senang berada di shaf paling belakang ketika berada di Masjid

Betapa mudahnya membuat 40 tahun dosa demi memuaskan nafsu birahi semata,
namun
Alangkah sulitnya ketika menahan nafsu selama 30 hari ketika berpuasa.
Betapa sulitnya untuk menyediakan waktu untuk sholat 5 waktu; namun
betapa mudahnya menyesuaikan waktu dalam sekejap pada
saat terakhir untuk event yang menyenangkan.

Betapa sulitnya untuk mempelajari arti yang terkandung di dalam al qur'an;
namun
Betapa mudahnya untuk mengulang-ulangi gosip yang sama kepada orang lain.

Betapa mudahnya kita mempercayai apa yang dikatakan oleh koran namun
Betapa kita meragukan apa yang dikatakan oleh Kitab Suci AlQuran.

Betapa Takutnya kita apabila dipanggil Boss dan cepat-cepat menghadapnya
namun
Betapa kita berani dan lamanya untuk menghadapNya saat kumandang azan
menggema.

Betapa setiap orang ingin masuk sorga seandainya tidak perlu untuk percaya
atau
Berpikir,atau mengatakan apa-apa,atau berbuat apa-apa.
Betapa kita dapat menyebarkan seribu

Lelucon melalui e-mail, dan menyebarluaskannya dengan FORWARD seperti api;
namun
Kalau ada mail yang isinya tentang Keagungan Allah SWT betapa seringnya
kita ragu-ragu,
enggan membukanya dan mensharingkannya, serta langsung klik pada icon
DELETE.

ANDA TERTAWA ...? atau ANDA BERPIKIR-PIKIR. .?
Sebar luaskanlah Sabda-Nya, bersyukurlah
kepada ALLAH SWT, YANG MAHA MENGETAHUI, MENDENGAR, PENGASIH DAN PENYAYANG.
Apakah tidak lucu apabila anda tidak memFORWARD pesan ini. Betapa banyak
orang tidak akan menerima pesan ini, karena anda tidak yakin bahwa mereka
masih percaya akan sesuatu. . . . . .

2 comments:

Anonymous said...

Pesan yang patut untuk direnungkan. Hampir semua yang tertulis disitu benar adanya dalam realitas kehidupan kita. Selama ini kita memang terlalu sibuk mengejar urusan duniawi, apakah kita harus nunggu disentil dulu untuk menginngat Allah ? Boleh gak , diforward untuk bahan renungan bagi yang lain ?

Anonymous said...

luangkanlah waktu semenit saja untuk mendengarkan kisah dan keluhan pasien.
SELALU ADA UNTUK MEREKA! PELAJARI RIWAYAT PENYAKITNYA! DAN JANGAN HANYA KASIH OBAT YANG CUMA DIREKOMENDASIKAN SAMA SALES OBAT. PELAJARI TUBUH PASIEN APAKAH MASIH KUAT MENERIMA OBAT-OBATAN ITU. YANG SAKIT ADALAH KAMI. SAYA YAKIN HANYA SEDIKIT DOKTER YANG MENGALAMI PENYAKIT PARAH. TANPA MENGURANGI RASA HORMAT, SAYA YAKIN KALAU KALIAN HANYA BELAJAR LEWAT TEORI DAN LABORATORIUM SAJA, BUKAN TUBUH KALIAN SENDIRI (KECUALI YANG MAU BERKORBAN MEMASUKKAN VIRUS PENYAKIT KE TUBUH MEREKA)

SALAM HANGAT, SEMOGA DOKTER2 INDONESIA MAJU dan PEDULI PASIEN!!!!

Kebersamaan yang Indah Kita

Daisypath Anniversary Years Ticker

hanya bisa mengucapkan...

zwani.com myspace graphic comments